Pada tutorial kali ini kita akan belajar tentang Mengenal Type data Dictionary Pada Pemrograman Python, type data dictionary merupakan type data yang setiap data atau anggotanya sendiri dari key dan value, seperti halnya dengan kamus dimana setiap data terdapat value atau arti, type data dictionary biasa digunakan untuk yang besar dan setiap anggota atau key nya dapat di akses secara acak dan yang harus kita ketahui dari type data dictionary ini yaitu bahwa setiap data yang tidak memiliki indexs.

Untuk struktur penulisan dari type data dictionary ini yaitu dengan menggunakan tanda kurung kurawal, dan dimana setiap data terdapat key : value kemudian setiap data atau anggota dapat dipisahkan dengan menggunakan tanda koma (,) nah biar taman-teman lebih paham tentang Type data Dictionary Pada Pemrograman Python kita akan membuat sebuah contoh sederhana seperti dibawah ini :

oke teman-teman itulah pembahasan kita tentang Mengenal Type data Dictionary Pada Pemrograman Python.

Semoga bermanfaat.

Terima kasih.