Mungkin ada tingkatan lagi untuk belajar suatu Bahasa pemrograman agar tidak stack disatu Bahasa pemrograman saja, terlebih untuk teman teman yang biasa menggunakan php procedural atau Bahasa pemrograman yang dimana proses dan tampilan menjadi satu bagian, sehingga tidak terstruktur dan sumpek yah ketika tampilan dan proses menjadi satu tidak dipecah pecah layaknya sebuah framework yang sudah menggunakan metode MVC yakni tampilan dan proses terpisah, nah bahasa pemrograman PHP sudah memberlakukan pemrograman terstruktur dimulai pada php ke 5 php sudah menerapkan pemrograman yang lebih terstruktur, OOP (Object Oriented Programming)

yang dimana kita menggunakan modul modul menjadi part part, yang dimana method yang menjadi actor dimana proses dan cara kerja suatu program, nah pada tahapan kali ini kita akan belajar tentang Bagaimana Cara Membuat Class Pada PHP (OOP DASAR). Untuk teman teman yang belum mahir dan menguasai di php dasar sebaiknya tidak belajar OOP terlebih dahulu agar tidak terlalu berat untuk mengerjakannya. Oke yang pertama dilakukan dalam membuat class pada php ialah dengan diawali keyword class sebagai pembuka awalnya dan di ikuti dengan nama kelas tersebut biasakan nama kelas tersebut diawali dengan huruf capital di awal walaupun huruf kecil pun berjalan, ini sebagai aturan php saja biasakan huruf capital di awal seperti berikut :

Oke pembahasan kita sampai disini terlebih dahulu yah teman teman tentang Bagaimana Cara Membuat Class Pada PHP (OOP DASAR). Sampai bertemu diartikel selanjutnya dan sampai jumpa .

#KeepLearn

#IsmetMA